Archive for Januari 2013


Polisi Sahabat Anak


Polwan memberikan pengetahuan rambu lalu lintas
 INILAH SALAH SATU WUJUD DARI KECINTAAN POLISI KEPADA MASYARAKAT KHUSUSNYA KEPADA ANAK - ANAK.. DENGAN SEMBOYAN " POLISI SAHABAT ANAK " POLISI MENCOBA MEMEBERIKAN PENGERTIAN KEPADA ANAK - ANAK TENTANG LALU LINTAS SEJAK DINI. AGAR MEREKA BISA TERTIB BERLALU LINTAS DI JALAN SETELAH DEWASA NANTI. SELAIN ITU POLISI JUGA INGIN MENGHILANGKAN RASA TAKUT KEPADA ANAK DARI KECIL DAN LEBIH MENGENAL POLISI SEBAGAI SAHABAT MEREKA. SEHINGGA RASA TAKUT KETIKA MELIHAT POLISI AKAN HILANG DAN BERGANTI DENGAN RASA KAGUM DAN MEMBERIKAN MEREKA RASA KEPEDULIAN KEPADA SESAMA. 

Pengenalan ruang sim kepada anak - anak

Anak - anak diajak mengenal Polisi di Penjagaan

Anak - anak antusias bersalaman dengan Polisi

Pengenalan ruang reskrim kepada anak - anak

Pembekalan tentang lalu lintas kepada anak - anak

Antusiasme anak - anak diajak naik mobil polisi

Antusiasme anak - anak diajak naik mobil polisi

Anak - anak dihibur dengan Anggota yang menjadi Patrick

Anak - anak Tersenyum dan bahagia
Semoga dengan ini kita bisa lebih menghargai tugas Polisi dan kita tidak menilai Polisi dengan negatif karena adanya oknum polri yang tidak bertanggung jawab, karena tidak semua Anggota polisi itu jelek.. Marilah kita tumbuhkan rasa cinta kita kepada mereka dan lebih menghargai mereka sebagai penegak hukum....lihatlah anak - anak yang tersenyum riang dan bahagia bersama teman - teman dan sahabat meraka POLISI.

Polisi Sahabat Anak

- Copyright © 2013 Polisi dan Kehidupan - - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -